Cara aktifkan dan mengatasi enb tidak aktif setelah tekan shift+f12 gta

Salam para pembaca sekalian

Sesuai judul tips kali yaitu mengaktifkan ENB pada game legendaris GTA untuk Pc/Laptop. Khusunya GTA yang sudah di modif disini saya memakai GTA Extreme Indonesia
Menjadi masalah bagi yang belum mengerti cara memakai enb nya, karena enb berguna untuk menambah realistic game tersebut. Lalu, bagaimana jika sudah berhasil install enb tetapi tidak aktif atau tampilan tetap tidak berubah? Bagaimana cara mengaktifkannya?

Cara mengaktifkannya yaitu dengan tombol keyboard kombinasi Shift+F12 secara bersamaan


Sudah di tekan tombol Shift+F12 tetap tidak aktif?

Sebenarnya cukup sangat mudah, jika anda memakai keyboard atau laptop. coba cek pada keyboard ada tombol FN tidak?
Tombol itulah yang akan mengaktifkan fungsi F1-F12.
Jadi bagaimana cara mengkombinasikan? caranya sama saja cuma di tambah FN yaitu :

Fn+Shift+F12 secara bersamaan


Bagaimana, mudah bukan?





















Sekian tips trik Wong Jobo kali ini, jika masih bingung silahkan berkenan untuk berkomentar.
Terimasih sudah berkunjung.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

1 Response to "Cara aktifkan dan mengatasi enb tidak aktif setelah tekan shift+f12 gta"

  1. Perkenalkan, saya dari tim kumpulbagi. Saya ingin tau, apakah kiranya anda berencana untuk mengoleksi files menggunakan hosting yang baru?
    Jika ya, silahkan kunjungi website ini www.kumpulbagi.com untuk info selengkapnya.

    Di sana anda bisa dengan bebas share dan mendowload foto-foto keluarga dan trip, music, video, filem dll dalam jumlah dan waktu yang tidak terbatas, setelah registrasi terlebih dahulu. Gratis :)

    ReplyDelete